Penyebab Layar Laptop Menjadi Hijau

Layar Laptop Menjadi Hijau Artikel ini sudah saya cari kemana-mana namun tidak ada yang membahas mengenai masalah ini, dan akhirnya saya menemukan sendiri kenapa layar laptop bisa menjadi hijau.

Hampi dua bulan lamanya saya merasa kesal terhadap laptop saya karena layarnya sering berubah blank menjadi warna hijau. Setelah saya coba baca-baca saya semakin penasaran dengan apa yang terjadi.
Setelah saya teliti ada beberapa yang mennyebabkan layar laptop menjadi Hijau. diantaranya :




1.       Akibat Goncangan dan tekanan yang terjadi saat anda mungkin berada di jalanan.

2.       Akibat suhu yang panas, kebanyakan Laptop tidak tahan dengan panas, maka dari itu Sebaiknya laptop anda menggunakan pendingin.

3.       Karena radiasi yang terjadi di dalam mesin. Hal ini yang saya alami. Beberapa kali saya mencoba untuk mengembalikan laptop ini ke tokonya untuk mendapatkan layanan garansi, namun urusannya dipersulit, maka saya nekad untuk membuka laptop saya, dan akhirnya saya menemukan masalahnya, ada sotket yang terlepas dari tempatya, sotken itu berada diandara motherboard dan hard disk laptop, mungkin itu penyebabnya, ada loncatan elektron diantara keduanya. Apalagi bila menggunakan laptop dengan ditambahkan alat lain seperti printer dan infocus, itu akan memberi kelebihan muatan dan locatan elektron.

Saran saya bila laptop anda blank hijau, coba matikan tanpa ada input listrik bahkan dari batrei selama beberapa hari, tujuannnya agar menghilangkan radiasi yang terjadi di dalam mesin laptop.


+ Coba perbaiki kabel fleksi di engsel laptop anda, bisa jadi karena longgar atau tidak pas



Semoga bermanfaat
Copyright © 2014 Dunia Naeta All Right Reserved