Unsur penting blogger

Unsur penting diperlukan untuk menjadi blogger sejati, lalu apakah unsur penting tesebut? secara garis besar didapat dua kesimpulan yaitu memahami masalah blogging dan memahami cara penyampaian.


terkadang hal ini jarang sekali diperhatikan, ada blogger yang hanya mementingkan tampilan dibanding artikel, ada juga yang hanya mementingkan tulisan saja.

Melihat dari hal tersebut, maka sangat penting hukumnya seorang blogger memahami keduanya. alasannya sederhana, yaitu memberi informasi yang relevan dan memudahkan pembaca. untuk jelasnya mari kita bahas dari masalah yang pertama yaitu unsur blogging.

1. Memahami masalah blogging

Masalah blogging bukan hanya masalah membuat blog dengan tampilan yang indah saja, namun harus memahami juga masalah SEO juga kadang membuat blog bagus namun berat membuat rating SEO buruk dan akibatnya blog kita menjadi tidak berguna sama sekali.

sering sekali saya melihat sebuah blog yang sangat berat tampilannnya selan itu, bila saya masuk widget nya sangat banyak bukan hanya yang ada di tempel jadi widget samping namun kadang meimiliki beberapa widget yang Pop up, jelas hal itu membuat pengunjung merasa bosan dan enggan kembali.

memang kita akan merasa puas dengan tampilan yang kita inginkan dan terasa keren, namun hal itu sia-sia saja bila dalam satu hari blog kita tidak ada yang mengunjungi.

bukan berarti blog kita tidak boleh memiliki widget, namun usahakan yang diperlukan saja. misal ada widget memberi makan ikan, jam dsb. menurut saya itu kurang perlu karena jam bisa di lihat pengunjung di bawah kanan komputernya sendiri. 

lebih baik kita pasang g+, fb like, twitter, atau share button yang lainnya, karena hal itu bisa menambah popularitas blog selain itu mudah bagi kita untuk mengshare informasi tanpa login ke beberapa situs.

Jika memang blog anda harus tampil dengan berat, gunakan saja sebagai tempat beriklan. karena itu bisa lebih bermanfaat untu kita dan pembaca.


2. Memahami cara penulisan

Seperti yang sudah saya bahas sebelumnya di  Cara Membuat Artikel Menjadi Urutan Pertama Di Google , penulisan penting sekali, walanya saya jug asal menulis saja, asal terdengar gaul dan menyenangkan namun buktinya artikel tersebut hanya berlalu begitu saja di telan waktu.

Selain itu, tulis lah dengan bahasa indonesia  indonesia yang baik jika blog anda berbasis bahasa indonesia. begitu juga dengan bahasa yang lain.

Jangan lupa gunakan juga fasilitas blokquote, numbering, bullet dsb, untuk memudahkan membaca.

tulislah dengan sederhana namun ringan tapi tidak keluar dari unsur penulisan yang berlaku. kenapa demikian? sederhana saja agar memberi info yang relevan dan memiliki kualita sehingga bisa digunakan sebagai referensi yang berguna bago orang yang bembaca.

karena di lihat dari lomba seo  bukan hanya index pertama sebuah search enggine saja melainkan tulisan yang mudah di pahami dan formal lah yang menjadi pemenangnya.

Jika anda ingin menjadi seorang blogger yang sungguh-sungguh, maka lakukan lah. Jujur saya sendiri selalu berusaha seperti ini setelah melihat blog yang sukses sebelumnya. 

Terimakasih 

1 komentar:

  1. setuju banget, toko yang bagus tanpa isi yang berkualitas menjadikan pengunjung tidak akan kembali lagi.

    ReplyDelete

Copyright © 2014 Dunia Naeta All Right Reserved