Cara Menghubungkan Database di MS.Acces ke Delphi 7 dengan menggunakan fasilitas ADO



1.       Pertama Siapkan Sebuah Tabel database pada microsoft acces atau di aplikasi lain. Jika Pada MS.Acces jenis file yang didukung Oleh delphi 7 adalah jenis 2003 ke bawah.
2.       Kemudian Masuk ke delphi, dan buat klik Tools ADO Connection (ADODB) pada Tool Bar.

3.       Letakan Tools ADO Connection (ADODB)  di sembarang tempat tapi tidak menghalangi dan membingungkan pengguna.
4.       Kemudian Ubah Propertisnya.
·         Name : diubah sesuai keinginan, namun agar lebih mudah sesuaikan dengan nama tabel. Misal namanya adalah  ADOPerpus.
5.       Masih pada propertis pilih Conection String Untuk menentukan sumber daya data yang akan  dihubungkan.
·         Pilih Use Connection String. Kemuidian klik Build.
·         Pada Provider pilih Microsoft Jet 4.0 OLE DB Provider . Kemudian klik next.
·         Kemudia Pilih database yang tadi telah kita buat.
·         Setelah itu klik Test connection untuk memastikan bahwa database siap digunakan.
·         Kemudian Klik OK.
6.       Kembali ke tampilan delphi, setelah itu kita akan membuat tampilan database di aplikasi.
7.       Klik tool database pada tools bar dan pilih data Acces. Dan setelah itu pilih icon Data Source DB.
8.       Pada propetisnya pilih data source data yang telah terkoneksi tadi dengan ADO.
9.       Kemudia Pilih Propertis namanya dan ubah sesuai keinginan anda, namun disarankan dengan nama yang mudah di ingat.
10.   Setelah itu Pilih tools Data Control. Untuk menampilkan koneksi database dengan aplikasi yang akan kita buat.
11.   Setelah itu pata tabel event nya pilih data source. Untuk memilih sumber  daya yang akan ditampikan.
12.   Setelah itu barulah kita masukan coding-nya pada button yang telah dibuat sebelumnya. Tepatnya pada button simpan atau save.

6 komentar:

  1. terima kasih infonya.

    ReplyDelete
    Replies
    1. sama-sama gan makasi udah baca Cara Menghubungkan Database di MS.Acces ke Delphi 7 dengan menggunakan fasilitas ADO, 8-)

      Delete
  2. parah sulit amat

    ReplyDelete
    Replies
    1. lumayan gan hhe,memang agak rumit gan seperti visual basic

      Delete

Copyright © 2014 Dunia Naeta All Right Reserved