Sirup Picu Penyakit Ginjal
Minuman Sirup adalah minuman yang enak dan segar apalagi di
hari lebaran pasti banyak rumah yang menyediakan minuman sirup, namun bila
kita kelebihan dalam mengkonsumsi sirup maka kita akan menderita penyakit
ginjal.
bukan hanya sirup namaun minuman lain yang diluar air putih
dapat menyebabkan penyakit ginjal.
Pada hakikatnya fungsi ginjal adalah sebagai berikut :
a. Menyaring dan menyerap sisa-sisa metabolisme di dalam tubuh
(dibuang dalam bentuk Urine).
b.
Mengatur kadar garam.
c.
Mengatur zat terlarut dalam darah (seperti vitamin yang larut
dalam darah)
d.
Mengatur jumlah air dalam darah.
e.
Mengatur keseimbangan asam dan basa dalam tubuh (agar tidak
terjadi kelainan dalam darah)
f.
Memproses vitamin D agar dapat digunakan oleh tubuh.
g.
Memproduksi hormon eritropoitein.
Intinya ginjak memisahkan air dan darah, jadi jika kita
banyak meminum minuman yang memiliki
kandungan lain, maka ginjal akan bekerja lebih keras untuk memisahkan keduanya.
Walaupun hanya sirup tapi sirup juga merupakan bentuk cair yang akan masuk ke
ginjal.
Tapi jangan panik hal itu bisa di atasi dengan mudah. Jika anda
banyak minum sirup maka anda juga harus banyak minum air sehingga sirup yang
terlarut akan memiliki kadar yang rendah dan memudahkan ginjal untuk bekerja.
Sekian, ingat mencegah lebih baik dari mengobati. Semoga bermanfaat
0 komentar:
Post a Comment